Penggunaan EMT untuk Plot 3D
Menggunakan software Euler Math Toolbox (EMT atau Euler), yang mencakup hal-hal sebagai berikut:
- Menggambar Grafik Fungsi Dua Variabel dalam Bentuk Ekspresi Langsung
- Menggambar Grafik Fungsi Dua Variabel yang Rumusnya Disimpan dalam Variabel Ekspresi
- Menggambar Grafik Fungsi Dua Variabel yang Fungsinya Didefinisikan sebagai Fungsi Numerik
- Menggambar Grafik Fungsi Dua Variabel yang Fungsinya Didefinisikan sebagai Fungsi Simbolik
- Menggambar Data $x$, $y$, $z$ pada ruang Tiga Dimensi (3D)
- Membuat Gambar Grafik Tiga Dimensi (3D) yang Bersifat Interaktif dan animasi grafik 3D
- Menggambar Fungsi Parametrik Tiga Dimensi (3D)
- Menggambar Fungsi Implisit Tiga Dimensi (3D)
- Menggambar Titik pada ruang Tiga Dimensi (3D)
- Mengatur tampilan, warna dan sudut pandang gambar permukaan Tiga Dimensi (3D)
- Menampilkan kontur dan bidang kontur permukaan Tiga Dimensi (3D)
- Menggambar Grafik Tiga Dimensi alam modus anaglif
- Menggambar Diagram Batang Tiga Dimensi
- Menggambar Permukaan Benda Putar
- Menggambar Grafik 3D dengan Povray di EMT.