Teorema Pythagoras
Pembuktian Rumus Teorema Pythagoras c2 = a2 + b2
- Kita akan membuktikan Teorema Pythagoras pada segitiga ABC melalui pendekatan persegi.
- Diketahui c2 (persegi ABIH) merupakan sebuah luas bangun datar yang mewakili luas persegi dengan panjang sisi c pada segititga siku-siku, begitu juga a2 (persegi ACFG) dan b2 (persegi BCED).
- Kita akan mebuktiakn apakah luas dari persegi dengan luas c2 (persegi ABIH) akan sama dengan luas jumlah dari persegi a2 (persegi ACFG) dan b2 (persegi BCED) yang membuktikan rumus c2 = a2 + b2
- Dengan berbantuan geogebra, kita akan memindahkan luas persegi ACFG dan BCED ke persegi ABIH
Pembangunan Atap Rumah
Perhatikan dan cermati permasalahan dibawah!
- Kita akan melakuka perhitungan dengan menggunakan konsep Teorema Pythagoras untuk menyelesaikan permasalahan berikut.
- Sebelum mengerjakan amati dan tentukan komponen yang diketahui.
- Lakukan pengerjaan pada kolom pada LKPD
- Tanyakan kepada guru jikalau ada hal yang belum difahami.
Triple Pythagoras
Selain menghitung secara manual menggunakan rumus Teorema Pythagoras dalam menentukan panjang sisi segitiga siku-siku. kita dapat memanfaatkan Triple Pythagoras dengan menggunakan konsep kesebangunan.
Triple Pythagoras
Triple Pythagoras
Kita akan mengerjakan permasalahan tentang Flaying Fox SKYWIRE dengan menggunakan Triple Pythagoras.
Teorema Pythagoras dengan Geogebra
Setelah Kalian menghitung menggunakan rumus Teorema Pythagoras, silakan periksa jawaban kalian dengan bantuan kalkulator geogebra dibawah.
Selamat Mengerjakan