Google Classroom
GeoGebraGeoGebra Classroom

Unsur-Unsur dan Jaring-Jaring Tabung

Image

Jaring-Jaring Tabung dalam 3D

Tabung

Tabung adalah bangun ruang sisi lengkung yang dibentuk oleh dua buah lingkaran identik yang sejajar dan sebuah persegi panjang yang mengelilingi kedua lingkaran tersebut. Sifat-Sifat Tabung 1. Tabung memiliki tiga sisi yaitu dua sisi datar yang berbentuk lingkaran dengan jari-jari yang sama dan kongruen. Serta memiliki satu sisi lengkung. 2. Tabung tidak memiliki titik sudut. 3. Tabung memiliki dua rusuk. Yaitu rusuk pada alas dan rusuk pada sisi atas 4. Jarak antara sisi alas dan sisi atas tabung disebut tinggi tabung Jaring-Jaring Jaring-Jaring suatu bangun ruang terjadi bila sisi-sisinya direbahkan sehingga terletak sebidang dengan alas bangun ruang tersebut
[size=150][size=100][color=#0000ff]Rumus Tabung[/color]
Volume Tabung = Luas alas x tinggi = π.r².t
Luas Alas = π.r²
Luas Selimut = Keliling alas x tinggi =  2.π.r.t
Luas Permukaan Tabung = 2 x L alas + selimut tabung [/size][/size]
Rumus Tabung Volume Tabung = Luas alas x tinggi = π.r².t Luas Alas = π.r² Luas Selimut = Keliling alas x tinggi =  2.π.r.t Luas Permukaan Tabung = 2 x L alas + selimut tabung

Unsur-Unsur Tabung

Unsur-Unsur Tabung
[color=#0000ff]Sumber: Buku BSE Matematika Kelas 9 SMP Semester 1[/color]
Sumber: Buku BSE Matematika Kelas 9 SMP Semester 1